Munculnya aurora tidak dapat diramalkan. Oleh karena itu, aurora sangat sulit diselidiki. Aurora dapat muncul dalam bentuk krva lengkung, garis-garis lurus, atau berupa tabir cahaya di angkasa. Sejauh ini tidak pernah ada dua aurora yg memiliki pola yg sama. Kita dapat mengamati aurora di sekitar kutub utara(aurora borealis) maupun kutub selatan(aurora australis) dengan jelas pada malam hari jika tidak ada bulan.



sumber
0 komentar:
Posting Komentar